Beranda Kabar Utama

Kabar Utama

Karyawan Tewas di Area Tambang Seradang Tabalong, Ini Penjelasan PT BPA

TANJUNG, kontrasonline.com - Seorang pekerja tewas saat sedang bekerja di area tambang PT. Bara Pramulya Abadi (BPA) di desa Seradang kecamatan Haruai, Jum'at (9/6)...

Jalin Hubungan dengan Media, PT. Adaro Gelar Press Tour

SEMARANG, kontrasonline.com - PT Adaro Indonesia bersama mitra kerja menggelar press tour bersama awak media kabupaten Tabalong dan Barito Selatan ke kota Semarang Jawa...

Tahun Ini, Jamaah Haji Tabalong Diberangkatkan dari Gedung Saraba Kawa

Jalur Lalu Lintas Disekitar Tempat Acara Akan Direkayasa TANJUNG, kontrasonline.com - Pelepasan jamaah haji Tabalong dipastikan akan dilaksanakan di sekitar taman giat kota Tanjung lebih...

Ditinggal H Mawardi, Kursi Wakil Bupati Tabalong “Dibiarkan” Kosong

TANJUNG, kontrasonline.com - Meski sudah mengajukan surat pengunduran diri sebagai Wakil Bupati Tabalong, H. Mawardi masih "aktif" bertugas. Hal tersebut diungkapkannya usai menyerahkan berkas Bacaleg...

H Mawardi Tepis Isu Hubungannya “Retak” dengan Bupati Tabalong

TANJUNG, kontrasonline.com - Menanggapi rumors beredar yang menyatakan hubungan antara Wakil Bupati dan Bupati Tabalong "retak dan tak mesra" lagi, Wakil Bupati Tabalong H....

Tahun Ini, Disperkim Tabalong Akan Tambah Ribuan Lampu PJU

TANJUNG, kontrasonline.com - Tak hanya kawasan kumuh yang menjadi atensi, sejumlah program juga menjadi fokus Dinas Perumahan Rakyat Permukiman (Disperkim) Tabalong di tahun 2023. Beberapa...

Berkah Batu Bara, Tabalong Ketiban Dana Segar Rp 700 Miliar Lebih

TANJUNG, kontrasonline.com - Beberapa waktu lalu, Bupati Tabalong menyampaikan diakhir tahun 2022 Pemda mendapat Dana Bagi Hasil (DBH) sebesar Rp 732 Miliar. Dari mana DBH...

Status Pandemi Dicabut WHO, Dinkes Tabalong Pinta Warga Tetap Waspadai Covid-19

TANJUNG, kontrasonline.com - Meski status pandemi Covid-19 sudah dicabut WHO, Dinas Kesehatan (Dinkes) Tabalong tetap meminta masyarakatnya untuk mewaspadai virus mematikan tersebut. Permintaan kewaspadaan ini...

Resmi, Ahmad Harahap Nakhodai STIA Tabalong

TANJUNG, kontrasonline.com - Drs. Ahmad Harahap didapuk jadi Ketua STIA Tabalong periode 2023 sampai 2027. Ia resmi memimpin kampus kebanggaan Tabalong usai dilantik oleh...

H Mawardi Mundur dari Wabup Tabalong

TANJUNG, kontrasonline.com  - Kabar tentang mundurnya H. Mawardi sebagai wakil Bupati Tabalong ternyata bukan isapan jempol belaka. Ketua DPRD Tabalong H. Mustafa membenarkan informasi tersebut. "Iya...

Pemda Tabalong Akan Jadikan Ruang Publik di Lokasi Kebakaran Mabu’un

TANJUNG, kontrasonline.com - Pasca insiden kebakaran yang menghanguskan 4 bangunan rumah dan kios yang terjadi di jalan Ir. PHM. Noor di sekitar Monumen Tanjung...

Jelang Mudik Lebaran, Dishub Tabalong Identifikasi Puluhan Titik Rawan Kecelakaan

TANJUNG, kontrasonline.com - Sebanyak 39 titik rawan telah diidentifikasi pihak Dinas Perhubungan (Dishub) Tabalong jelang mudik lebaran 2023. Titik rawan tersebut terdapat beberapa kategori yakni...
tetap terhubung
8,590FansSuka
3,370PengikutMengikuti
berita terkini

Peringati Maulid, H Mawardi Ingatkan Para Pemimpin Tabalong Teladani Nabi Muhammad SAW

TANJUNG, kontrasonline.com - Wakil Bupati Tabalong H. Mawardi ingin para pemimpin di Bumi Saraba Kawa bisa meneladani kepemimpinan Nabi Muhammad SAW. Hal itu Ia sampaikan...

Buruan Daftar! Pemkab Tabalong Adakan Lomba Desain Logo Harjad ke-58

TANJUNG, kontrasonline.com - Pemkab Tabalong mengadakan lomba desain Logo untuk hari jadi kabupaten ke-58. Lomba yang dibuka sejak 18 September tadi berhadiah uang Rp 5...

Aparat Tidak Netral Akan Terjadi Kegaduhan Luar Biasa

TANJUNG, kontrasonline.com - Bupati Tabalong, H. Anang Syakhfiani mengingatkan jajarannya agar menjaga netralitas pada Pemilu dan Pilkada mendatang. Hal tersebut Ia sampaikan saat membuka sosialisasi...
error: Maaf, konten dilindungi !!