Kominfo Diskusi Bersama Admin Grup Facebook Di Tabalong

TANJUNG, kontrasonline.com – Diskominfotik Tabalong lakukan pertemuan dengan admin media sosial setempat.

Sebanyak 10 orang admin grup facebook yang memiliki anggota terbanyak dan paling aktif  hadir dalam pertemuan pada jum’at itu (16/7).

Hadir dalam pertemuan Dandim 1008 Tabalong dan Kepala Badan Kesbangpol Tabalong.

Pertemuan yang diisi dengan diskusi dan arahan itu selama ini sebagai forum diskusi antara pemerintah dan komunitas masyarakat dunia maya.

Dandim 1008/Tabalong, Letkol Inf. Ras Lambang Yudha mengatakan pengelola admin medsos bertanggung jawab dalam penyebaran informasi di grup tersebut.

“Jangan sampai apabila terjadinya misinformasi di grup tersebut, dan mengakibatkan kesalahpahaman, maka diharapkan tidak terjadi pembiaran oleh admin grup tersebut.” Tegas Ras Lambang.

Dandim 1008, Kepala Dinas Kominfotik dan Kepala Badan Kesbangpol Tabalong berharap besar kepada para admin media sosial agar bisa membantu pemerintah dalam menjaga stabilitas politik dan kesatuan bangsa di Indonesia, khususnya Kabupaten Tabalong.

Pebriadin Hapiz, Kadiskominfo mengatakan bahwa di era serba digital ini, media sosial memiliki pengaruh besar terhadap keadaan di dunia nyata.

Sementara itu, Rahadian Noor juga mengatakan bahwa dalam bermedia sosial ada baiknya memperhatikan konten yang tidak mengandung sara dan politik.

“Terlebih di era ini jangan sampai menimbulkan keributan di tengah masyarakat” tutup Rahadian. (rilis)

Artikel terkait

5 Program Prioritas Musrenbang RKPD Tabalong Tahun 2024

TANJUNG, kontrasonline.com - Ada lima prioritas daerah tahun 2024 yang dipaparkan dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) RKPD kabupaten Tabalong. Kepala Bappedalitbang Tabalong, H M Noor...

Mampu Tangani Covid-19, Pemkab Tabalong Sabet Penghargaan PPKM Award 2023

TANJUNG, kontrasonline.com - Tahun 2023 menjadi tahun yang membanggakan bagi kabupaten Tabalong, pasalnya daerah berjuluk Bumi Saraba Kawa ini kembali menorehkan prestasi. Tahun ini tak...

Bupati Tabalong Buka Muktamar Rabithah Melayu Banjar Pertama

TANJUNG, kontrasonline.com - Muktamar Rabithah Melayu Banjar ke 1 yang dilaksanakan di Tabalong resmi dibuka. Pembukaan tersebut langsung dilakukan oleh Bupati Tabalong, H. Anang Syakhfiani...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

tetap terhubung

8,590FansSuka
3,370PengikutMengikuti

Berita Terkini

Bupati Tabalong Ingin Desa Burum Dikenal Sebagai Penghasil Durian dan Pampakin

TANJUNG, kontrasonline.com - Bupati Tabalong, H Anang Syakhfiani ingin desa Burum kecamatan Bintang Ara dikenal sebagai penghasil Durian dan Pampakin. Hal itu Ia sampaikan saat...

Pemkab Tabalong Bantu Uang Tunai Tiga Rumah Ibadah Di Bintang Ara

TANJUNG, kontrasonline.com - Tak hanya menghadiri silaturrahmi dengan MUI kecamatan Bintang Ara, jajaran pemerintah kabupaten Tabalong juga memberikan bantuan untuk sejumlah rumah ibadah di...

Bupati Tabalong Kenang Perjuangannya Bersama Tokoh Dan Warga Bintang Ara

TANJUNG, kontrasonline.com - Bupati Tabalong, H Anang Syakhfiani tak bisa melupakan perjuangan di kecamatan Bintang Ara yang mana mengantarkan Ia untuk memimpin Tabalong dua...

Kapolres Tabalong Nyatakan Kamtibmas Di Bintang Ara Kondusif

TANJUNG, kontrasonline.com - Kapolres Tabalong, AKBP Anib Bastian menyatakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah kecamatan Bintang Ara dalam keadaan kondusif. Hal itu...

Kunjungan Komisi II DPRD dan Kepala Dispersip Batola Diskusikan Pengembangan Perpus

TANJUNG, kontrasonline.com - Tak hanya melakukan dialog, kunjungan kerja Komisi II DPRD dan Kepala Dispersip Batola, Siti Aminah ke Tabalong juga secara langsung melihat...
error: Maaf, Content is protected !!