Rp.172 Miliar Dana Covid-19 Tabalong Cukup Sampai 2021

TANJUNG,korankontras.net – Dana untuk menanggulangi covid-19 di bumi sarabakawa sudah teranggarkan sebanyak Rp.127 miliar.

 Hal tersebut diungkapkan Bupati Tabalong, H. Anang Syakhfiani dalam sidang paripurna Penyampaian Pandangan Umum  Fraksi terhadap RAPBD tahun 2021 sekaligus Tanggapan dan Jawaban Bupati Tabalong, senin (14/9).

Anggaran sebesar itu dianggarkan pada APBD termasuk APBD Perubahan dalam bentuk Belanja Tidak Terduga (BTT).

“Kita upayakan BTT sebesar Rp 127 miliar mencukupi sampai tahun 2021” kata Bupati dihadapan anggota DPRD Tabalong.

Tabalong menurut Bupati dalam posisi tidak untuk menghabiskan dana BTT, tapi diupayakan betul-betul dan dimanfaatkan secara selektif.

Hingga kini Tabalong msih menjadi kabupaten paling rendah kasus pasien covid-19 yang dirawat. (Boel)

Artikel terkait

Layanan Vaksinasi Covid-19 Di Tabalong Kembali Digelar, Disini Lokasinya

TANJUNG, kontrasonline.com - Pemerintah kabupaten Tabalong melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) kembali melaksanakan layanan vaksinasi bagi masyarakat. Layanan ini mulai digelar sejak 6 November tadi, dimana...

Lama Dinanti, 366 Dosis Vaksin Booster Ludes Diserbu Warga Tabalong

TANJUNG, kontrasonline.com - Sejak pagi hari terlihat warga mulai memadati layanan vaksinasi di Taman Menanti Laburan. Warga dari berbagai kalangan itu rela mengantri untuk mendapatkan...

Capaian Vaksinasi Booster di Masyarakat Baru 20 Persen, Nakes Tabalong Terima Booster Kedua

TANJUNG, kontrasonline.com - Vaksinasi booster kedua yang mulai dilaksanakan diberbagai daerah adalah langka untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19 yang saat ini belum berakhir. Hal itu pula...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

tetap terhubung

8,590FansSuka
3,370PengikutMengikuti

Berita Terkini

Ikuti Penas KTNA, Bupati Tabalong : Jangan Sekedar Berpartisipasi

TANJUNG, kontrasonline.com - Bupati Tabalong, H. Anang Syakhfiani mengingatkan kontingen yang mengikuti Pekan Nasional (Penas) Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) XVI 2023 di kota...

Teken Kerjasama dengan PUPR, Kejari Tabalong Kawal Proyek Strategis Kabupaten

TANJUNG, kontrasonline.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) dengan Dinas Pekerjaan Rumah dan Penataan Ruang (PUPR) menekan kerjasama terkait program pengawalan proyek strategis kabupaten Tabalong. Kerjasama tersebut...

Polres Tabalong Ungkap Tiga Kasus Kriminal

TANJUNG, kontrasonline.com – Jajaran Polres Tabalong berhasil mengungkap tiga kasus kriminal di wilayah Bumi Saraba Kawa. Dari tiga kasus tersebut petugas kepolisian meringkus tiga orang...

Bupati Tabalong Akui Berat Operasikan Pasar Agribisnis

TANJUNG, kontrasonline.com - Bupati Tabalong, H Anang Syakhfiani menyatakan berat mengoperasionalkan pasar Agribisnis di desa Kembang Kuning kecamatan Haruai. Hal itu Ia sampaikan saat penyerahan...

Warga Desa Uwie Jaga Tradisi Sedekah Bumi

TANJUNG, kontrasonline.com - Tradisi sedekah bumi yang dilaksanakan warga desa Uwie kecamatan Muara Uya menjadi salah satu acara tahunan sebagai bentuk rasa syukur masyarakat...
error: Maaf, Content is protected !!